cara mengatasi related post Undefined

terkadang kita menemui sebuah kasus dimana post kita undefined, seperti gambah dibawah ini


untuk mengatasi masalah seperti pada gambar silahkan ikuti tutorial ini.
biasanya itu terjadi karena posting anda tidak ada label nya atau settingan bahasa dan pemformatan tidak sesuai. langkah pertama yang kita lakukan adalah memberi label pada semua postingan kita, caranya masuk ke menu edit pada post kita


untuk memberi lebih dari satu pisahkan dengan koma diantaranya. kemudian klik perbarui dan cek apakah masalah anda sudah selesai apa belum, jika ternyata masih saja ada tulisan undefined lakukan cara kedua, pergi ke setelan di blogger 

ubah settingan Format Header Tanggal, Format Timestamp, dan Format Stempel Waktu Komentar. seperti pada gambar diatas.

sekian dari saya semoga artikel ini membantu anda. :)


Post a Comment

0 Comments